Bareskrim Polri menyelidiki kasus beras oplosan yang merugikan konsumen hingga Rp 99,35 triliun per tahun. Modus pengoplosan terungkap dalam penyidikan.
Polda Kalimantan Selatan luncurkan Gerakan Pangan Murah untuk menyediakan komoditas pangan terjangkau. Event ini juga menyajikan hiburan bagi masyarakat.
Polres Kepulauan Meranti menggelar Gerakan Pangan Murah di Desa Alahair Timur, disambut antusias warga. Bupati Asmar harap program ini stabilkan harga pangan.