Tiga pelajar China menuai pujian atas keberaniannya mengejar jambret saat di Italia. Berkat bantuan polisi dan warga lokal, pencuri itu berhasil ditangkap.
Ngopi di Kebon, kafe dengan konsep natural di Sukabumi hadir dengan keunikannya sendiri. Tempat ini tergolong hidden gem, tapi menawarkan berbagai keunggulan.
AS dan China akan menggelar perundingan perdagangan di London. Pertemuan ini diharapkan dapat memperbaiki hubungan di tengah perang dagang yang berlangsung.
Mantan Kades Teras, Boyolali, Maryoto, ditangkap tim Kejari usai buron 16 tahun. Terpidana kasus korupsi pengelolaan tanah kas desa ini ditangkap di Lampung.
Pemerintah Klungkung mengungsikan 21 warga Nusa Penida ke SKB Banjarangkan setelah terlibat keributan. Anak-anak akan tetap mendapatkan pendidikan di sana.
Sejumlah ruang belajar di SDN 89 Palembang rusak terutama di bagian plafon. Pihak sekolah mengaku sudah mengajukan proposal ke Disdik untuk perbaikan sekolah.