Pemandangan tak biasa terlihat di dekat tepi sungai dan jalan raya Oxford, Inggris. Gunungan sampah setinggi 6 meter dengan panjang 150 meter terpampang nyata.
Polresta Pekanbaru tanam 100 pohon di anak Sungai Siak sebagai dukungan program Green Policing. Kegiatan ini melibatkan komunitas pelari dan pecinta lingkungan.