Pengasuhan dua bayi tertukar akan dikembalikan ke orang tua biologis masing-masing. Proses transisi ini perlu waktu agar dua keluarga bisa saling berinteraksi.
KPAI mengeluarkan empat rekomendasi untuk anak-anak terkait polusi udara. Sebab, kualitas udara di Jakarta dinilai mulai mengganggu aktivitas belajar sekolah.
KPAI menyarankan agar kembali diberlakukan work from home dan pembelajaran jarak jauh (PJJ) bagi siswa selama ancaman polusi udara melanda Jabodetabek.