Hakim menjatuhkan vonis 8 tahun penjara kepada eks Direktur Utama PT Timah Tbk dalam kasus korupsi pengelolaan timah yang merugikan negara Rp 300 triliun.
Mantan Dirjen Perkeretaapian Kemenhub, Prasetyo Boeditjahjono, didakwa melakukan korupsi proyek pembangunan jalur kereta api Besitang-Langsa tahun 2017-2023.
Sandra Dewi merayakan Natal dengan kodnisi berbeda. Beberapa hari sebelum Natal, Harvey Moeis divonis 6,5 tahun penjara karena kasus korupsi pengelolaan timah.
BKPSDM Makassar memproses pemberhentian tidak hormat Iman Hud, mantan Kasatpol PP, setelah putusan MA yang menjatuhkan vonis 3 tahun penjara atas kasus korupsi.
Perumahan di Kebayoran Baru, Jaksel, kerap menjadi langganan banjir saat hujan deras. Ketua RT mengatakan posisi perumahan berada di samping aliran kali.