Puluhan warga Trimulyo, Semarang, masih bertahan di pengungsian akibat banjir yang merendam rumah mereka selama lima hari. Mereka butuh bantuan selimut.
Penyeberangan ke Kepulauan Madura dan sekitarnya dari Pelabuhan Jangkar Sutubondo ditutup sementara. Penutupan ini karena cuaca ekstrem dan gelombang tinggi.
Sebanyak 92 rumah warga Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Provinsi Maluku mengalami kerusakan imbas gempa berkekuatan M 7,5 Maluku, 8 di antaranya rusak berat.