Emak-emak di Muaro Jambi melakukan protes pengeboran minyak milik PT Pertamina EP (PEP) Jambi yang membuat rumah mereka retak-retak. Lalu bagaimana responsnya?
Pemkab Bima akan memanggil agen dan Pertamina terkait kelangkaan LPG 3 kg. Aksi penyanderaan truk oleh warga terjadi akibat kesulitan mendapatkan gas subsidi.