Joko ditangkap di rumahnya saat Farel di Jakarta untuk keperluan pekerjaan. Ia menyebut ayahnya sudah lama diawasi polisi karena kecanduan judi online.
Joko Suyoto, ayah penyanyi cilik Farel Prayoga, ditangkap Polresta Banyuwangi terkait judi online. Istrinya dibebaskan setelah diperiksa sebagai saksi.
Ayah artis cilik Farel Prayoga, Joko Suyoto, ditangkap polisi karena judi online. Penangkapan dilakukan di Banyuwangi dengan bukti aktivitas judi di ponselnya.
Farel Prayoga menghadapi kenyataan pahit saat ayahnya ditangkap karena judi online. Ia berharap kejadian ini menjadi pelajaran berharga bagi keluarganya.