Ada festival unik bernama Rambanan 2025 di Kulon Progo, DIY. Festival ini menghadirkan fashion show hewan ternak hingga lomba ngarit atau mencari rumput.
Kereta cepat Whoosh mengalami keterlambatan 40 menit akibat menabrak biawak di jalur Padalarang-Karawang. KCIC melakukan langkah mitigasi untuk keselamatan.