detikInet
Prabowo Sebut Tanaman Jadi Bensin, Indonesia Potensi Jadi Produsen Bioetanol
Presiden Prabowo menyebut Indonesia kaya karunia dari Tuhan, banyak tanaman yang jadi sumber energi. Indonesia memang berpotensi jadi produsen bioetanol.
Rabu, 23 Okt 2024 08:15 WIB