detikJabar
Kisah Miftahul dan Ribuan Asa Pencari Kerja Menggapai Masa Depan
Job Fair di Kabupaten Bandung menarik ribuan pencari kerja. 40 perusahaan menawarkan 2000-3000 lowongan, memberikan harapan baru bagi para pelamar.
Rabu, 01 Okt 2025 14:30 WIB







































