Pekan ini akan menjadi libur panjang. Tanggal merah Isra Mikraj, cuti bersama dan Tahun Baru Imlek diprediksi akan dimanfaatkan ribuan orang untuk bepergian.
Ribuan hektar sawah di Manggarai Barat, NTT, tak bisa ditanami sejak tahun lalu. Bukan hanya disebabkan El Nino, tapi juga karena adanya perbaikan irigasi.
Kepala Dinas SDA Jakarta Ika Agustin Ningrum meninjau 3 lokasi rembesan dan limpasan air di tanggul laut Jakarta. Kondisi itu menyebabkan terjadinya banjir rob.