Skinny fat adalah kondisi berbahaya di mana tubuh tampak kurus namun menyimpan lemak visceral. Hal ini meningkatkan risiko penyakit jantung dan diabetes.
Pemkab Flores Timur menerima sertifikat bebas frambusia dari Kemenkes. Frambusia merupakan penyakit infeksi kulit menular yang disebabkan oleh bakteri.
Semakin banyak anak muda terkena gagal ginjal. Dokter menjelaskan beda gejala penyakit ginjal kronis di stadium awal hingga akhir, ada yang mirip sakit maag.
Banjir bandang dan longsor yang menerjang Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan (Sulsel), sudah reda namun dampaknya masih menyisakan derita bagi sejumlah warga.