Dugaan korupsi proyek PLTU Rp 1,3 triliun di Mempawah melibatkan Halim Kalla, adik Jusuf Kalla. Empat tersangka belum ditahan, namun dicegah ke luar negeri.
Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia membahas sejumlah isu strategis dalam Silaknas dan Milad ke-35. Salah satunya mangrove sebagai instrumen penjaga lingkungan.