Ilmuwan mewaspadai virus H5N1, yang berpotensi menjadi masalah serius pada 2025. Sejauh ini sudah ada beberapa kasus infeksi H5N1 yang dilaporkan di manusia.
Tanggal 27 Desember memperingati Hari Penyerahan Kedaulatan Indonesia, Hari Kesiapsiagaan Epidemi Internasional, dan Peringatan Kematian Benazir Bhutto.
Salah satu tujuan Hari Internasional Kesiapsiagaan Epidemi setiap 27 Desember adalah menyoroti pentingnya pencegahan hingga kesiapan dan melawan epidemi.