Lima bank BUMN menerima dana Rp 200 triliun untuk memperkuat likuiditas dan mendukung program produktif, penciptaan lapangan kerja, dan peningkatan ekspor.
Pemkab Pekalongan ajukan Raperda APBD 2026 dengan pendapatan Rp 2,4 triliun dan belanja Rp 2,5 triliun. Defisit Rp 98,3 miliar akan ditutup utang daerah.