Anggota Komisi IX DPR RI F-PDIP Rahmad Handoyo mempertanyakan maksud dan tujuan laporan AS yang menyoroti terkait dugaan pelanggaran aplikasi PeduliLindungi.
Tenaga kesehatan yang menjadi relawan penanganan Corona atau COVID-19 di Bekasi mengeluh belum menerima insentif. Legislator PDIP menyayangkan hal tersebut.
WHO menetapkan Provinsi DKI Jakarta di level 3 transmisi COVID-19. Anggota Komisi IX DPR F PDIP Rahmad Handoyo menilai ini alarm bagi semua pihak untuk waspada.