Hidayatullah, Bupati Kepahiang yang dikenal rendah hati dan pekerja keras itu akhirnya naik haji. Kesempatan ini sebenarnya sudah datang berkali-kali padanya.
Kakak-adik bernama M Wakhid Hasyim Afandi (29) dan M Iqbal Faisal Amir (28) diringkus polisi karena diduga merampok dan membunuh tetangganya di Malang.
Dua pelaku perampokan di di Jalan Anggodo, Desa Mangliawan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang telah tertangkap. Polisi membeberkan motif dan kronologinya.