Para arkeolog China menemukan kerangka lengkap panda raksasa yang sudah berusia 2.000 tahun. Diduga, panda ini digunakan untuk temani Kaisar Wen ke alam baka.
Kematian harimau benggala milik Alshad Ahmad disoroti aktivis satwa. Dia mengingatkan, harimau dapat dirawat untuk konservasi bukan dijadikan hewan peliharaan.