Sholat Maghrib bisa dikerjakan dengan cara qodho apabila tertinggal karena alasan yang dibenarkan oleh syariat. Caranya sama seperti sholat pada umumnya.
Malam ini, Senin (17/4/2023) menuju Selasa (18/4 2023) termasuk dari salah satu malam ganjil Ramadhan 2023 yakni malam 27 Ramadhan. Jangan lupa amalkan ini.