KPU Kota Kupang melantik 153 anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk Pilkada 2024. Satu dari ratusan anggota PPS tersebut adalah penyandang disabilitas.
Pemerintah Provinsi Jatim membuktikan keberhasilan menjalankan pembangunan inklusif dan prestatif yang berseiring dengan meningkatnya kesejahteraan masyarakat.