D.O., member boygroup Korea EXO belum lama menghebohkan penggemar dengan resep masakannya. Kali ini D.O. EXO membeberkan resep nasi goreng kimchi favoritnya.
Kacang panjang yang renyah dan murah bisa jadi lauk enak untuk makan siang atau bekal. Ditumis dengan irisan daging sapi hingga rasanya lebih gurih enak.
Menikmati nasi campur Bali tak harus ke Pulau Dewata. Di Jakarta, ada restoran menyajikan nasi campur Bali dengan lauk komplet yang cocok buat makan siang.