Wanita Bandung ini langsung divonis gagal ginjal stadium akhir ketika berusia 22 tahun. Mulai dari pola hidup yang buruk hingga pil diet, begini penyebabnya
Baru-baru ini viral seorang wanita asal Bandung bernama Della Hiariej terkena gagal ginjal stadium akhir pada usia muda. Dokter mengungkap sejumlah penyebabnya.
Seorang wanita Bandung mengidap gagal ginjal stadium akhir di usia 22. Diduga karena riwayat hipertensi dan pola hidup tak sehat seperti minum pil diet.