Di tangan Iskandar Hardjodimuljo (60) sampah-sampah kertas dan plastik disulap menjadi kerajinan wayang. Wayang uwuh ini bahkan eksis hingga ke mancanegara.
KPK kembali menetapkan 28 tersangka kasus suap dana ketok palu RAPBD Jambi anggaran 2017 dan 2018. Termasuk Zumi Zola, total 52 orang terjerat kasus ini.
Seorang ASN Kejati Sumsel, terdakwa kasus sabu divonis bebas karena dinilai mengidap gangguan jiwa. Sebelumnya dia divonis 13 tahun penjara oleh PN Palembang.
Ungkapan 'Come to Garut and let we die' menjadi magnet pariwisata Garut. Pemerintah Kolonial pun membuat Mooi Garoet untuk menjaring turis-turis Eropa.
Pemkab Purwakarta menerapkan konsep fleksibilitas dalam memberikan pendidikan kepada anak-anak usia sekolah. Sehingga pelajar tak terjebak pembelajaran kaku.
MM Keeravaani lewat lagu Naatu Naatu berhasil memboyong piala Oscar 2023. MM Keeravaani juga mendapat penghargaan tertinggi di India atas pencapaiannya itu.