Imam Al Ghazali adalah tokoh sufi yang terkenal dengan ajaran tasawufnya. Ia meninggalkan sejumlah nasihat untuk bekal akhirat yang termuat dalam karyanya.
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dapat disaksikan oleh para sahabat. Salah satunya ketika membuat makanan yang sedikit menjadi berlimpah di saat Perang Khandaq.