detikNews
Gereja Katedral Jakarta Sumbang Sapi Kurban di Masjid Istiqlal
Gereja Katedral Jakarta menyerahkan seekor sapi kurban di Masjid Istiqlal. Sumbangan sapi kurban itu sebagai solidaritas kemanusiaan.
Kamis, 05 Jun 2025 21:04 WIB