Polisi memastikan rem blong menjadi pemicu kecelakaan truk tangki menabrak 15 penonton Karnaval Pacet, Mojokerto. 2 orang tewas dan 13 lainnya terluka.
Rem blong jadi penyebab truk tangki menabrak 15 penonton Karnaval di Pacet, Mojokerto. Untuk menguak penyebab truk rem blong, polisi melibatkan ahli dari KNKT.
Minibus yang dikemudikan pria bernama Suaib (36) menabrak mobil yang tengah terparkir di bahu Jalan Perintis Kemerdekaan Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel).