Anggota Komisi III DPR RI, I Wayan Sudirta menilai, kasus-kasus beruntun menimpa sejumlah petinggi kepolisian merupakan momen yang pas reformasi di tubuh Polri.
Pemeriksaan digelar di Mabes Polri, mengingat Irjen Teddy Minahasa saat ini masih menjalani kurungan di tempat khusus (patsus) atas kasus kode etik dan profesi.