detikJabar
Punya Misi Sama, PPP dan PKB Koalisi Hadapi Pilbup Garut 2024
PKB menjalin koalisi dengan PPP. Kedua partai berbasis masa umat Islam ini, bertekad untuk memenangkan Pilbup Garut bersama.
Minggu, 02 Jun 2024 22:30 WIB