detikJatim
Subandi Kehilangan Buah Zakar, Pengacara Minta RSUD Bangil Buka Rekam Medis
Warga Pasuruan yang kaget buah zakarnya hilang usai operasi prostat menuntut keadilan. Pengacaranya meminta RSUD Bangil membuka rekam medis dengan gamblang.
Kamis, 16 Mei 2024 22:00 WIB