Candi Prambanan, candi Hindu terbesar di Indonesia, dibangun pada abad ke-9. Dikenal dengan legenda Roro Jonggrang, candi ini adalah keajaiban arsitektur Hindu.
Braga, pusat seni dan budaya, menjadi rumah bagi Ramdan Kosasih, pengrajin wayang golek. Ia melestarikan tradisi dengan karya yang menarik perhatian turis.
Museum Topeng Cirebon menawarkan pengalaman unik dengan koleksi 132 topeng yang menggambarkan cerita Ramayana dan Mahabharata. Masuk gratis, buka Senin-Jumat.
Terdapat sebuah perayaan bernama Dewali yang dirayakan oleh umat Hindu dan masyarakat India. Namun, seperti apa gambaran perayaan ini? Berikut penjelasannya.
Tanggal 31 Oktober diperingati dengan berbagai perayaan, seperti Halloween, Hari Menabung Sedunia, Hari Kota Sedunia, dan Diwali. Simak lengkapnya di sini.
Sendratari Ramayana Prambanan menjadi suguhan pas jika ingin menikmati kisah legenda dengan cara yang tidak biasa. Pementasan ditampilkan tanpa percakapan.