detikSulsel
Pemkab Maros soal WNA Ogah ke Wisata Bantimurung gegara Tiket Mahal: Ada PNBP
Disbudpar Maros menjelaskan terkait warga negara asing (WNA) yang batal masuk ke Taman Wisata Alam Bantimurung gegara harga tiket mahal.
Minggu, 26 Mei 2024 12:00 WIB