Masyarakat memperingati Hari Lembaga Sosial Desa setiap 5 Mei sebagai bentuk apresiasi terhadap peran penting lembaga lokal membangun masyarakat di desa.
Pemkab Badung luncurkan program Bimbel Bahasa Inggris Gratis di 62 desa. Bupati I Wayan Adi Arnawa dorong anak-anak untuk bersaing di tingkat internasional.
Angin kencang menerjang Dusun Pedamekan, Lombok Timur, merusak rumah warga dan menyebabkan kerugian belasan juta rupiah. Beruntung tidak ada korban jiwa.