Jelang Nataru 2025/2026, Pemerintah Kota Surakarta tetapkan zona parkir dan tarif terbaru. Sebagai acuan, mari simak 5 zona parkir di Solo dan tarif lengkapnya.
Bupati Badung, I Wayan Adi Arnawa, menduga turis asing kini lebih memilih menginap di kos-kosan daripada hotel, memicu kekhawatiran akan kebocoran pajak daerah.
DTW Tanah Lot di Bali akan menaikkan tarif tiket dan parkir mulai 1 April 2026. Kenaikan ini bertujuan untuk meningkatkan fasilitas dan layanan wisata.
Parkir di Bandara SMB II, Palembang akan diberlakukan sistem buka tutup. Penerapan itu akan diberlakukan jika terjadi antrean panjang di pintu masuk dan keluar.