Coretan bertuliskan 'Adili Jokowi' bermunculan di sejumlah daerah, termasuk di Kota Solo, Jawa Tengah. Jokowi pun tertawa merespons kemunculan coretan tersebut.
Maraknya kasus bullying dan kekerasan seks di kalangan dokter mendapat sorotan tajam. Menkes bakal segera mewajibkan tes kejiwaan rutin bagi peserta PPDS.
Massa pengemudi ojek online demo di Kantor Gubernur Jateng, menuntut penghapusan potongan tinggi dan pembentukan UU transportasi online untuk kesejahteraan.