Hujan deras di Tasikmalaya menyebabkan longsor fatal di Desa Cidugaleun, menewaskan satu anak dan melukai tiga lainnya. Proses evakuasi sedang berlangsung.
Muda-mudi Kota Semarang memiliki tren baru 'gang-gangan'. Menyusuri gang kecil bersama-sama rupanya jadi tren melepas penat dan melihat dunia lebih pelan.
Banyak orang waswas selepas makan daging, apalagi saat momen seperti Iduladha. Tak perlu takut kolesterol, asal perhatikan kuantitas dan cara pengolahannya.