Jalur Pantura di Rembang macet parah tiga hari belakangan. Wakil Bupati Rembang menyebut kemacetan imbas perbaikan jalan yang saat ini tengah dilakukan.
Jalur Pantura Rembang-Pati di Rembang masih macet parah hari ini. Tampak truk besar terjebak kemacetan. Berikut ini jalur alternatif bagi kendaraan kecil.
Jalur Pantura Pati hingga Rembang macet parah, Rabu (1/3/2023). Antrean kendaraan mengular hingga belasan kilometer. Kondisi ini bertahan hingga malam hari.