detikFinance
ESDM Bakal Punya Dirjen Migas Baru dan Jubir
Kementerian ESDM melakukan seleksi terbuka untuk posisi Dirjen Migas setelah kekosongan. Lima kandidat telah diwawancara untuk mencapai target ketahanan energi.
Jumat, 25 Apr 2025 13:51 WIB