Sebuah kafe di Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah heboh di jagat maya karena diduga menjadi sarang LGBT. Wali Kota Palangkaraya Fairid Naparin turun tangan.
Polda Jatim buka suara terkait kasus viral dugaan petugas Sat PJR melakukan pungli tilang. Polisi juga mengimbau agar tak ragu melaporkan jika ada pungli.
Aep, pria 51 tahun itu merasakan betul kerasnya jadi sopir angkot di era pandemi dan kemajuan teknologi. Ini cerita perjuangan Aep sang sopir angkot di Bandung.