Operasi Ketupat 2022 merupakan operasi terpusat dari Polri untuk mengamankan Hari Raya Idul Fitri 1443 H. Operasi Ketupat digelar mulai 28 April-9 Mei 2022.
Kim Jong Un bertukar surat dengan Moon Jae-in dan berterima kasih telah berusaha memperbaiki hubungan di tengah ketegangan atas uji coba senjata Pyongyang.
Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro menyebut ada dua jalur mudik rawan kecelakaan atau jalur tengkorak di Ciamis, begini antisipasi petugas.
Ratusan personel diterjunkan untuk pengamanan Lebaran 2022 di Kabupaten Malang. Dalam Operasi Ketupat ini juga didirikan 7 Pos Pengamanan Mudik dan 1 Pelayanan.