Masa kampanye Pilgub Jabar 2024 dimulai. Empat paslon dengan nomor urut masing-masing bersaing. Analisis potensi kemenangan dan strategi kampanye mereka.
Pasangan calon Bupati Ciamis, Herdiat dan Yana, melawan kotak kosong di Pilbup 2024. Mereka berupaya meyakinkan pemilih untuk datang ke TPS pada 27 November.
Poltracking memaparkan data survei peta pemilih cagub dan cawagub Pilkada Jakarta 2024. Pasangan Ridwan Kamil-Suswono mendominasi di 6 wilayah Jakarta.