Umat Hindu menggunakan bija, beras yang ditempelkan di kening setelah sembahyang. Ini simbol spiritual yang mendalam, melambangkan pertumbuhan kesucian.
Menteri Zulkifli Hasan prediksi produksi beras dan jagung akan naik signifikan di awal 2025. Bulog diharapkan menyerap hasil panen untuk stabilitas pangan.
Yanti, pemilik warung di Karawang kesulitan akibat kenaikan harga beras dan sulitnya mendapatkan gas LPG 3 kg. Dia berharap pemerintah membantu stabilkan harga.