Ledakan mortir itu berasal dari bengkel yang juga jadi gudang besi tua Desa Banyuajuh, Kecamatan Kamal, Bangkalan. Mortir meledak sesaat setelah dipotong.
Israel terus memberikan teror di Gaza. Teranyar, sebuah masjid terbesar dan tertua di Gaza jadi korban. Itu jadi masjid ke-104 yang dihancurkan di Gaza.