Jenazah bidan Sweetha (32) dan anaknya M Faeyza Alfarisqi (4), korban pembunuhan sadis di Semarang, dijemput untuk dimakamkan di Sendangsari, Sleman, hari ini.
Selama sepekan ragam peristiwa terjadi di Jabar. Hengkangnya Sahrul Gunawan dari NasDem ke Golkar hingga konflik antara Rektor dengan SBM ITB yang kini mereda.
Bidan Sweetha dan anaknya Faeyza dibunuh tunangannya Dony yang merupakan pria beristri. Berikut 9 fakta terkini pembunuhan sadis ibu-anak di Semarang itu.
Keluarga korban menyebut pelaku pembunuhan sadis ibu dan anak, Dony merupakan tunangan Sweetha dan pernah diajak ke Jogja. Begini sosoknya di mata keluarga.
Pelaku pembunuhan ibu dan anak yang jasadnya dibuang di kolong jembatan Susukan Tol Semarang-Bawen ternyata menyiksa dan membiarkan korban anak tewas kelaparan.