Ivar Jenner dan Rafael Struijk diharapkan bisa debut buat Timnas Indonesia di FIFA Matchday bulan Juni. Ada satu proses yang kini ditunggu segera rampung.
Arema FC tetap menegaskan tetap memakai jasa pelatih Joko 'Getuk' Susilo. Ini setelah PT LIB mengeluarkan aturan pelatih Lilga 1 harus berlisensi AFC Pro.