detikSumbagsel
Deliar Akui Pungut Biaya untuk Buat Suket K3, Terima Rp 400.000 per Surat
Mantan Kepala Disnakertrans Sumsel, Deliar Marzoeki mengakui meminta uang untuk pembuatan surat keterangan (suket) K3. Dia menerima Rp 400.000 per surat.
Kamis, 12 Jun 2025 09:40 WIB