Upah Minumum Provinsi (UMP) Sulawesi Selatan (Sulsel) dan Kota Makassar dipastikan naik tahun 2024 ini. Lantas berapa besaran UMP dan UMK Kota Makassar?
Pemprov DKI akan mengakomodasi tuntutan buruh yang meminta UMP 2024 naik 15% menjadi Rp 5,6 juta. Tuntutan bakal dibahas dalam sidang Dewan Pengupahan besok.
Sekda Provinsi Bali Dewa Made Indra menanggapi permintaan Federasi Serikat Pekerja Mandiri (FSPM) Regional Bali yang menginginkan UMP 2024 naik 10 persen.