Keluhan wisatawan soal mahalnya tarif sewa tikar di Pantai Drini Gunungkidul jadi viral. Menurut Pokdarwis, tikar itu gratis selain akhir pekan dan hari libur.
Banjir dan longsor di Aceh, Sumut, dan Sumbar menimbulkan duka mendalam. Solidaritas muncul, namun bencana sosial di media sosial juga memicu perdebatan.