GoFood menduduki peringkat satu sebagai penyedia layanan Online Food Delivery (OFD) yang paling banyak memberikan keuntungan bagi UMKM kuliner untuk berjualan.
Media sosial (medos) ramai dengan postingan akun Instagram batanginfo.id yang berisi video mobil pelat merah G 9504 TC berjalan mundur di Jalan Jogja-Wonosari.
Pakar Ekonomi dan Bisnis Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Tjahjanto Budisatrio menilai bisnis air minuman dalam kemasan (AMDK) di Indonesia tidak sehat.
Petugas menutup sementara akses Kiarapayung-Jalan Raya Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Hal itu dilakukan untuk mengurai kemacetan imbas uji coba Jans Park.
Warga meminta pemerintah melengkapi kawasan tikungan di Kampung Panyusuhan, Desa Pakemitan Kidul, Kecamatan Ciawi, Tasikmalaya dengan rambu keselamtan lalin.