Polisi menangkap satu siswa SMA yang terlibat duel antarpelajar di Jember. Pelajar tersebut saat ini masih dalam pemeriksaan intensif di Mapolres Jember.
Mustofa Bisri (8) yang dua hari hilang ternyata tewas karena tenggelam di Sungai Catak Banteng, Jombang.Bisri hanyut sekitar 6 km dari tempatnya tenggelam.
Arus balik pantai atau rip current bisa menyeret hingga 2 m/detik. Simak tips menyelamatkan diri dari arus balik pantai ini agar aman saat liburan sekolah.